Sedih sekali ketika teman baik pelan-pelan menghindar, kemudian menjauh, menjadi orang asing.
Ayo, persahabatan kita jauh lebih penting dibanding egoisme sesaat, pun kesalahpahaman, maupun batu kerikil kecil lainnya.
Ayo, persahabatan kita jauh lebih penting dibanding egoisme sesaat, pun kesalahpahaman, maupun batu kerikil kecil lainnya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar